Siswa-siswi SMAN Modal Bangsa Menyerahkan bantuan dalam bentuk uang tunai, sarung, mukena dan pakaian layak pakai untuk warga Aceh Tamiang yang terkena musibah banjir.

Bantuan digalang oleh Kak Eva selaku Pembina Pramuka bersama OSIS Bidang Demokrasi, Hak Asasi Manusia, Pendidikan Politik, Lingkungan Hidup, Kepekaan dan Toleransi Sosial dalam Konteks Masyarakat Plural.