Event Akbar FLASH Kembali Digelar di SMAN Modal Bangsa, Ajang Unjuk Gigi Siswa Berbakat Aceh
OSIS SMAN Modal Bangsa kembali gelar event akbar tahunan Flash (Future Language and Art for Smart Student of High School), 13 s.d 17 Februari 2025 di kampus SMAN Modal Bangsa. Menurut ketua pelaksana Flash 2025, Faisal Alam Fadillah, Flash tahun ini mengangkat tema Celestiance yang memiliki makna menggapai impian dan harapan setinggi langit. Misra SPd…..