Flash Predominance 2024 Berakhir: MTsN 1 dan SMAN 10 Banda Aceh Raih Juara Umum!
Kompetisi bergengsi Flash Predominance 2024 di SMAN Modal Bangsa resmi ditutup pada hari ini, Senin, 5 Februari 2024. Ajang yang diikuti 1320 pelajar seantero Aceh ini berlangsung sejak 1 Februari lalu memperlombakan kompetisi pada bidang Sains, Seni, Agama dan Olahraga. MTsN 1 Banda Aceh dan SMAN 10 Banda Aceh berhasil keluar sebagai juara umum di […]